Kalsel Raih 19 Medali di Kejurnas Pencak Silat Pelajar 2024

dsc06442 qheorqbl1o

BANJARBARU – Provinsi Kalsel berhasil meraih predikat sebagai juara umum usai mendapat 19 medali pada Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Pencak Silat pelajar yang resmi ditutup pada Jumat (31/5/2024) di Gor Babussalam, Banjarbaru. Kontingen Kalsel mampu meraih juara umum dengan raihan 4 medali emas, 5 medali perak serta 10 medali perunggu. Total raihan sebanyak 19 medali. Sedangkan […]

Kejurnas Pencak Silat 2024 Dibuka, Ratusan Atlet Adu Kemampuan

c1 20240527 15085301

BANJARBARU – Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Pencak Silat antar Pusat Pembinaan dan Latihan Pelajar (PPLP) dan Pusat Pengembangan dan Latihan Pelajar Daerah (PPLPD) serta Sekolah Khusus Olahraga (SKO) se-Indonesia resmi digelar di Gor Paman Birin Banjarbaru. Adapun kegiatan ini dilaksanakan dari tanggal 27 Mei sampai dengan 1 Juni 2024 dengan mempertandingkan berbagai kategori baik putra dan […]

Tujuh Negara Ramaikan Banua Duathlon Challenge 2024 di Kalsel

c1 20240525 23312705

BANJARBARU – Banua Duathlon Challenge 2024 resmi dibuka bertempat di halaman kawasan perkantoran Setdaprov Kalsel Banjarbaru yang dilaksanakan selama dua hari pada tanggal 25 dan 26 Mei 2024. Event tersebut diikuti baik dari atlet mancanegara termasuk sejumlah atlet Duathlon Indonesia. Ada beberapa atlet dari 7 negara yang ikut Banua Duathlon yakni Austria, Singapura, Irlandia, Aljazair, Kolombia, […]

Tim Landasan Ulin Utara Juara Sepak Bola U-40 Piala Paman Birin 2024

c1 20240525 22500011

BANJARBARU – Tim Kelurahan Landasan Ulin Utara berhasil keluar sebagai juara 1 pada Turnamen Sepak Bola Antar Kelurahan U-40 Piala Paman Birin Trophy VII. Dalam partai penutup pada Jumat (24/5/2024) malam di Lapangan Sepakbola Murjani Banjarbaru, Landasan Ulin Utara berhasil mengalahkan Loktabat Utara (1-1) 5-4 dipertandingan final. Sedangkan juara tiga diraih Landasan Ulin Timur yang […]

Popda 2024 Berakhir, Dispora Kalsel : Semua Daerah Mendapat Medali

dsc03867 bokvlxwz0k

BANJARMASIN – Pelaksanaan Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) di Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) resmi berakhir pada 19 Mei 2024 dengan juara umum diraih Kota Banjarmasin. Kota berjuluk seribu sungai itu berhasil mengumpulkan 21 medali emas, 6 perak dan 13 perunggu dari 8 Cabang Olahraga (Cabor) yang dipertandingkan. Medali emas Banjarmasin diraih cabor seperti Silat […]

Festival Panahan Junior Paman Birin Cup Resmi Dibuka di HSS

c1 20240523 23032157

HSS – Dinas Kepemudaan dan Olahraga (Dispora) Kalsel menggelar Festival Panahan Junior Paman Birin Cup se-Kalsel yang berlangsung dari tanggal 23-27 Mei 2024 di di Lapangan Sepakbola Desa Madang Kecamatan Padang Batung, Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS). Kegiatan tersebut dibuka Pj Bupati HSS sekaligus Kadispora Kalsel, Hermansyah diwakili oleh Sekda Kabupaten HSS, Muhammad Noor pada […]

Popda Kalsel Resmi Dibuka, 8 Cabang Olahraga Dipertandingkan

dsc03896 ei97ptqt4f

HSS – Kegiatan Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) Kalsel tahun 2024 di Lapangan Lambung Mangkurat HSS resmi dibuka Gubernur Kalsel, Sahbirin Noor. Popda akan diselenggarakan dari tanggal 13 – 19 Mei 2024. Sahbirin mengatakan, gelaran POPDA menjadi salah satu pilar pembinaan olahraga nasional yang digelar secara berjenjang mulai dari tingkat daerah, provinsi hingga tingkat nasional […]

Ikuti 8 Cabor, Ratusan Atlet Kotabaru Siap Berlaga di Popda 2024

popdaktb

KOTABARU – Bupati Kotabaru melalui Sekda H Said Akhmad melepas 150 kontingen yang akan berlaga di Pekan Olahraga Pelajar Daerah Kalsel 2024, Jum’at (10/5/2024). Dalam arahanya, Bupati Kotabaru memberikan semangat kepada para atlet harus optimis untuk bisa menjadi juara. “Popda ini adalah acara tahunan yang dilaksanakan ditingkat provinsi dalam rangka menjaring atlet-atlet untuk bisa bertanding […]

17 Tim Ramaikan Turnamen Sepak Bola U-40 Piala Paman Birin

c1 20240513 12244096

BANJARBARU – Sebanyak 17 tim ikut meramaikan turnamen sepak bola antar kelurahan U-40 tahun Piala Paman Birin Trophy VII di Lapangan Sepak Bola dr Murdjani Banjarbaru. Kegiatan dibuka Gubernur Kalsel, Sahbirin Noor pada Jumat (10/5/2024) malam. Pembukaan turnamen sepak bola U-40 ini ditandai dengan pertandingan persahabatan antara tim sepak bola Pemprov Kalsel melawan Bank Kalsel. Pertandingan […]

Dukung Atlet Disabilitas, Kantor Sekretariat SOIna Kalsel Dibangun

c1 20240510 03493724 1 1

BANJAR – Dinas Kepemudaan dan Olahraga (Dispora) Kalsel melakukan peletakan batu pertama pembangunan kantor sekretariat Special Olympics Indonesia (SOIna) Kalsel di Kabupaten Banjar. Peletakan batu pertama dilakukan Kadispora Kalsel, Hermansyah didampingi Ketua DWP Dispora Kalsel, Rusnawati dan disaksikan Kabid Pembudayaan Olahraga, Budiono serta Kepala Seksi Pengembangan Olahraga Rekreasi Masyarakat Tradisional dan Layanan Khusus Dispora Kalsel, […]

Solverwp- WordPress Theme and Plugin