Progres Pembangunan Masjid Raya Syekh Muhammad Arsyad Al-Banjari Capai 79 Persen

BANJARBARU – Pembangunan Masjid Raya Syekh Muhammad Arsyad Al-Banjari di Kawasan Perkantoran Pemprov Kalsel Banjarbaru progresnya sudah 79 persen atau tinggal 21 persen lagi. Kabid Cipta Karya Dinas PUPR Kalsel, Yulianti melalui Kepala Seksi Tata Bangunan, Syamsul Bahri pada Minggu (2/6/2024) menyampaikan, pengerjaan saat ini memasuki tahap pemasangan rangka atap bangunan inti masjid setelah itu […]
Jembatan Simpang 3 Lingkar Utara Banjarbaru Ditutup, Lalu Lintas ke Bandara Dialihkan

BANJARBARU – Akses lalu lintas Jembatan Simpang 3 Lingkar Utara Banjarbaru akan ditutup sementara mulai 1 Juni sampai 20 Desember 2024. Hal ini sejalan dengan dilakukannya rencana pembangunan ulang yang dikenal juga dengan Jembatan Simpang Tiga Jalan Sapta Marga Kelurahan Guntung Payung Kecamatan Landasan Ulin Kota Banjarbaru oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) […]
Kejurnas Pencak Silat 2024 Dibuka, Ratusan Atlet Adu Kemampuan

BANJARBARU – Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Pencak Silat antar Pusat Pembinaan dan Latihan Pelajar (PPLP) dan Pusat Pengembangan dan Latihan Pelajar Daerah (PPLPD) serta Sekolah Khusus Olahraga (SKO) se-Indonesia resmi digelar di Gor Paman Birin Banjarbaru. Adapun kegiatan ini dilaksanakan dari tanggal 27 Mei sampai dengan 1 Juni 2024 dengan mempertandingkan berbagai kategori baik putra dan […]
Tim Landasan Ulin Utara Juara Sepak Bola U-40 Piala Paman Birin 2024

BANJARBARU – Tim Kelurahan Landasan Ulin Utara berhasil keluar sebagai juara 1 pada Turnamen Sepak Bola Antar Kelurahan U-40 Piala Paman Birin Trophy VII. Dalam partai penutup pada Jumat (24/5/2024) malam di Lapangan Sepakbola Murjani Banjarbaru, Landasan Ulin Utara berhasil mengalahkan Loktabat Utara (1-1) 5-4 dipertandingan final. Sedangkan juara tiga diraih Landasan Ulin Timur yang […]
17 Tim Ramaikan Turnamen Sepak Bola U-40 Piala Paman Birin

BANJARBARU – Sebanyak 17 tim ikut meramaikan turnamen sepak bola antar kelurahan U-40 tahun Piala Paman Birin Trophy VII di Lapangan Sepak Bola dr Murdjani Banjarbaru. Kegiatan dibuka Gubernur Kalsel, Sahbirin Noor pada Jumat (10/5/2024) malam. Pembukaan turnamen sepak bola U-40 ini ditandai dengan pertandingan persahabatan antara tim sepak bola Pemprov Kalsel melawan Bank Kalsel. Pertandingan […]
Sambut Hari Kartini ke-145, Gatriwara Kalsel Dukung Program Penanaman Serentak

BANJARBARU- Gabungan istri wakil rakyat (Gatriwara) Kalsel memberikan dukungan penuh terhadap program penanaman serentak yang diinisiasi oleh Gubernur Kalsel dalam rangka menyambut Hari Kartini ke-145 di Taman Hutan Hujan Tropis Kawasan Perkantoran Sekretariat Daerah Kalsel, Senin (22/4/2024). Anggota Gatriwara Kalsel Bidang Pendidikan, Bardatun Hormansyah menyatakan bahwa kegiatan ini sangat penting sebagai bentuk komitmen untuk menjaga […]
Terima LHP 2023 BPK RI, Supian HK Optimis Tahun Depan Lebih Baik

BANJARBARU – Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel), DR. (HC). H. Supian HK, S.H., M.H optimis untuk peningkatan hasil yang lebih baik dalam pengelolaan keuangan di tahun 2024 mendatang. Hal ini disampaikannya saat bersama Gubernur Kalsel, Sahbirin Noor menerima Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) dari Kepala Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) Republik Indonesia (RI) Perwakilan Provinsi Kalsel […]
Daya Tampung 3.000 Penonton, GOR Banjarbaru Siap Untuk Venue Porwanas 2024

BANJARBARU– Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kalsel telah menyelesaikan bangunan fisik Gelanggang Olahraga (GOR) pada akhir tahun 2023 di kawasan Perkantoran Gubernur Provinsi Kalsel di Banjarbaru. “Bangunan fisiknya sudah rampung 100 persen di akhir 2023 dan kembali kita anggarkan di tahun 2024 untuk pekerjaan sarana dan prasarana […]