Daftar Golkar, Hasnuryadi Tindak Lanjuti SK DPP Maju Pilgub 2024

BANJARMASIN – Anggota DPR RI, Hasnuryadi Sulaiman M.A.B mendapat angin segar usai menerima SK DPP untuk maju di Pilgub 2024. Bersama rombongan dan tim pemenangan yang diwakili Khalikin Noor, berkas pendaftaran diserahkan ke DPD Golkar Kalsel, Sabtu (18/5/2024). “DPP telah memberi SK kepada Hasnuryadi untuk maju di Pilgub Kalsel, kami serahkan mekanisme kepada penjaringan Golkar […]
Muhidin Gandeng Hasnur di Pilgub Kalsel 2024?

BANJARMASIN – Sejak video pertemuan Muhidin dan Hasnuryadi Sulaiman viral, beragam respon dilontarkan masyarakat dan dihubungkan dengan pencalonan Pemilihan Gubernur (Pilgub) 2024. Lantas bagaimanakah tanggapan dari DPW Partai Amanat Nasional (PAN) Kalsel? Pertemuan dua tokoh politik tersebut dibenarkan Wakil Ketua DPW PAN Kalsel, Afrizaldi. Banyak hal yang dibincangkan seperti bagaimana kesiapan banua dalam menyambut Ibu Kota […]