1 Juni 2024, Hiswanamigas Targetkan Penerima LPG 3 Kg Terdaftar di MyPertamina

turunkan lpg

BANJARMASIN – Himpunan Wiraswasta Nasional Minyak dan Gas (Hiswana Migas) menggelar sosialisasi MyPertamina Liquefied Petroleum Gas (LPG) 3 Kg (subsidi) ke pangkalan. Hal tersebut dilakukan agar program pencocokan data warga dapat terealisasi 100 persen hingga 1 Juni 2024 di Kalsel. Ketua Hiswana Migas Kalsel Hj Muliana Yuniar mengatakan, pihaknya sengaja mengundang para agen agar materi […]

Biaya Pengamanan Pilkada 2024 Kalsel Naik Jadi Rp30 Miliar

c1 20240524 10144476

BANJARMASIN – Pemprov Kalsel menggelontarkan dana hibah sebesar Rp30 miliar untuk pengamanan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak tahun 2024. Hal ini sebagaimana disampaikan Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) Kalsel, Heriansyah bahwa ada kenaikan dana hibah untuk pengamanan dibanding Pilkada 2020 lalu. “Dana hibah Pilkada tahun ini naik. Pada Pilkada 2020 lalu nilainya sebesar […]

Popda 2024 Berakhir, Dispora Kalsel : Semua Daerah Mendapat Medali

dsc03867 bokvlxwz0k

BANJARMASIN – Pelaksanaan Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) di Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) resmi berakhir pada 19 Mei 2024 dengan juara umum diraih Kota Banjarmasin. Kota berjuluk seribu sungai itu berhasil mengumpulkan 21 medali emas, 6 perak dan 13 perunggu dari 8 Cabang Olahraga (Cabor) yang dipertandingkan. Medali emas Banjarmasin diraih cabor seperti Silat […]

Festival Panahan Junior Paman Birin Cup Resmi Dibuka di HSS

c1 20240523 23032157

HSS – Dinas Kepemudaan dan Olahraga (Dispora) Kalsel menggelar Festival Panahan Junior Paman Birin Cup se-Kalsel yang berlangsung dari tanggal 23-27 Mei 2024 di di Lapangan Sepakbola Desa Madang Kecamatan Padang Batung, Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS). Kegiatan tersebut dibuka Pj Bupati HSS sekaligus Kadispora Kalsel, Hermansyah diwakili oleh Sekda Kabupaten HSS, Muhammad Noor pada […]

Paman Birin Kumpulkan Camat, Lurah Hingga RT/RW di Kota Banjarmasin

c1 20240523 16282790

BANJARMASIN – Para camat, lurah hingga RT/RW se-Kota Banjarmasin berkumpul di Gedung Sultan Suriansyah pada Kamis (23/5/2024). Berkumpulnya para perangkat layanan masyarakat tersebut untuk silaturahmi dengan Gubernur Kalsel, Sahbirin Noor dalam rangka menyongsong Pilkada yang digelar November 2024 mendatang. “Saya mengharapkan Pilkada dapat berjalan aman, damai dan gembira. Oleh karena itu perlu peran serta seluruh […]

Ratusan Mushaf Quran Dibagikan ke Mesjid dan Ponpes di Kalsel

c1 20240523 09343231

BANJARMASIN – Ratusan Mushaf Quran dibagikan kepada pengurus mesjid maupun Pondok Pesantren (Ponpes) di Kalsel yang dilaksanakan di Aula Sabilal Muhtadin Banjarmasin, Rabu (22/5/2024). Gubernur Kalsel, Sahbirin Noor yang diwakili oleh Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Biro Kesejahteraan Rakyat, Ahmad Solhan menyampaikan apresiasi kepada pengurus yang selama ini telah mencurahkan tenaga dan pikirannya bahkan juga hartanya untuk […]

Gali Informasi Terkait CSR, DPRD Kotabaru Sambangi Dinsos Kapuas

dprd ktb

KOTABARU – Rombongan Komisi I, II dan III DPRD Kotabaru menyambangi Dinsos Kapuas untuk menggali informasi tekait program Corporate Sosial Responsibility (CSR). Adapun mereka yang melakukan kunjungan ini adalah Rabbiansyh, Suji Hendra dari PAN, H.Ahmad Mulyani dari PKB, H.Edriansyah dari Hanura. Sedangkan Komisi 2 di wakili Hamka Mamang dari PDIP serta Komisi 3 di wakili […]

Ketum DPD AMPI Kalsel Ragukan Lembaga Survei Qodari

c1 20240522 15284931

BANJARMASIN – Pengamat Politik, M Qodari baru – baru ini menyatakan dalam sebuah Podcast bahwa “Partai Golkar bisa Brutus” dalam Pemerintahan Prabowo Gibran kedepan. Mendapati pernyataan tersebut, kader muda Golkar sangat menyayangkan asumsi tendensi Provokatif Qodari, bahkan tidak sedikit kader muda Golkar yang mengecam untuk membantah pernyataan Direktur Eksekutif Indobarometer tersebut. Ketua Umum DPD AMPI […]

Pemprov Kalsel Susun DED Jalan Nagara-Margasari Tahun Ini

c1 20240522 13571874

HSS – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang PUPR) Kalsel bersama Pemkab Hulu Sungai Selatan (HSS) melakukan peninjauan rencana pembangunan jalan strategis penghubung Nagara-Margasari di Desa Bajayau Tengah, Kecamatan Daha Barat. Peninjauan tersebut dilakukan Kadis PUPR Kalsel, Ahmad Solhan bersama Kabid Bina Marga, Azan Syaiful Muaz dan Pj Bupati HSS Hermansyah beserta jajaran. Solhan mengatakan kegiatan […]

Bang Dhin Minta Pemerintah Tingkatkan Layanan ke Masyarakat

c1 20240522 16400651

TANBU– Wakil Ketua DPRD Kalsel, M Syaripuddin masih temui masalah infrastruktur jalan, pelayanan kesehatan , pendidikan dan pertanian di masyarakat saat menggelar Reses di Kabupaten Tanah Bumbu. Menurutnya saat melaksanakan reses, Minggu (19/5/2024), pemerintah perlu lebih membuka mata dan bekerja efisien dalam meningkatkan layanan kepada masyarakat. Harapan masyarakat diantaranya adalah meminta rujukan BPJS Faskes 1 […]

Solverwp- WordPress Theme and Plugin