Pantauan Hilal 1 Dzulhijjah di Kalsel Terkendala Cuaca Hujan

BANJARMASIN – Kemenag Kalsel melakukan kegiatan hisab rukyat penentuan awal Bulan Dzulhijjah 1445 H/2024 M di Hotel Zuri Express, Banjarmasin, Sabtu (7/6/2024). Kepala Bidang Urusan Agama Islam Kanwil Kemenag Kalsel, M Yamani mengatakan, pantauan hilal tidak bisa dilakukan karena terkendala hujan yang mengguyur Banjarmasin. “Kami tidak bisa melakukan pemantauan hilal secara langsung karena kondisi hujan […]