Pajak Alat Berat Jadi Wewenang Daerah, Paman Yani : Potensi PAD Meningkat

KOTABARU – Wakil Ketua Komisi II DPRD Kalsel Muhammad Yani Helmi, kembali mengingatkan masyarakat tentang pentingnya membayar pajak dan retribusi demi kemajuan pembangunan. “Seperti kita ketahui pajak dipungut oleh pemerintah. Pajak yang dihimpun seluruhnya nanti masuk kas daerah yang bertujuan untuk pembangunan di daerah kita,” kata Yani usai menggelar Sosialiasi Peraturan Daerah (Sosper) tentang Pajak […]