Komisi I DPRD Kalsel Kaji Banding Pelaksanaan Kerja Sama Luar Negeri ke Pemkot Surabaya

SURABAYA – Komisi I DPRD Provinsi Kalsel bersama Biro Pemerintahan Prov. Kalsel Kunjungi Biro Hukum dan Kerja sama Pemkot Surabaya, Jatim dalam rangka Studi Komparasi terkait Pelaksanaan Kerja sama Luar Negeri, Selasa (30/7/2024). Ketua Komisi I, Rachmah Norlias atau yang kerap disapa ibu Amah mengatakan, tujuannya kedatangannya karena jika dibandingkan daerah lain Surabaya sudah pesat, […]