Rakat Bersama Bukan Sekedar Slogan, Bupati Banjar : Wujudkan Pembangunan untuk Masyarakat

18

BANJAR – Rakat Bersama jadi tema utama dalam Hari Jadi Kabupaten Banjar ke-74 Tahun 2024. Bupati Banjar H Saidi Mansyur menyebut, tema tersebut mengingatkan kita bahwa keberhasilan pembangunan adalah hasil kerja keras dan gotong royong seluruh komponen masyarakat di Kabupaten Banjar. “Saya percaya dengan kebersamaan dan kerja keras, kabupaten kita akan terus berkembang menjadi daerah […]

Pamit, 18 Taruni Taruni STTD Sambangi Bupati Banjar

sttd

BANJAR – Setelah menjalani magang beberapa bulan di Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Banjar, sebanyak 18 Taruna Taruni Sekolah Tinggi Transportasi Darat (STTD) menyambangi Bupati Banjar, di Mahligai Sultan Adam lantai 1 Martapura, Selasa (2/1/2024) untuk melakukan audiensi. Audiensi ini disambut hangat oleh Bupati Banjar H Saidi Mansyur dan sangat mengapresiasi kedatangan taruna taruni tersebut. “Semoga […]

Solverwp- WordPress Theme and Plugin